Banjaran, Selasa 28 September 2021
TP PKK Desa Banjaran Kecamatan Banjaran Kabupaten Bandung, melaksanakan Rapat Rutin Bulanan. Kegiatan rapat diselenggarakan Hari selasa tanggal 28/9/2021 bertempat di aula Desa Banjaran. Kegiatan langsung dipimpin Ketua TP PKK Desa Banjaran Ibu Neng Suryani. Dalam kesempatan tersebut disampaikan, selain kegiatan kegiatan pemberdayaan melalui PKK, Kader dan Para Kader Dasawisma, ketua TP PKK juga mengamanatkan Pembenahan Administrasi Dasawisma sebagai bagian penting yang tidak terpisahkan dari kegiatan Dasawisma.